Olahraga

Daftar lengkap gelar juara Liverpool sepanjang masa

×

Daftar lengkap gelar juara Liverpool sepanjang masa

Sebarkan artikel ini



Jakarta (ANTARA) – Tim asal Merseyside, Liverpool menjadi klub raksasa dan tersukses di Inggris dengan catatan 20 kali juara Liga Inggris, 10 piala EFL, 16 piala Community Shield, dan delapan Piala FA.

The Reds juga menjadi tim Inggris dengan gelar Liga Champions Eropa terbanyak yakni enam piala, tiga gelar Europa League, empat gelar Piala Super Eropa.

Secara total, Liverpool memiliki 68 piala yang terpajang di dalam lemari trofi mereka.

Liga Inggris sendiri pertama kali digelar pada tahun 1888 setelah serangkaian pertemuan yang diprakarsai oleh Direktur Aston Villa, William McGregor.

Di musim pertama diselenggarakan, Preston North End berhasil keluar sebagai juara dengan status “unbeaten“.

Liverpool sendiri pertama kali juara pada musim 1900/1901. Pada 1992, Liga Inggris melakukan perubahan format dan nama menjadi English Premier League (EPL).

The Reds total telah merengkuh 20 kali gelar juara sepanjang sejarah liga hingga saat ini.

Gelar ke 20 diraih oleh the anfield gang pada musim 2024/2025 ini, tim asal kota pelabuhan tersebut kembali berhasil menempati posisi puncak klasemen akhir setelah mengoleksi 82 poin, unggul 15 poin dari peringkat kedua Arsenal.

Baca juga: Daftar juara Liga Inggris dari masa ke masa: Liverpool & MU terbanyak

Berikut adalah daftar gelar Liverpool dalam Liga Inggris sepanjang sejarah.

  1. 1900/1901
  2. 1905/1906
  3. 1921/1922
  4. 1922/1923
  5. 1946/1947
  6. 1963/1964
  7. 1965/1966
  8. 1972/1973
  9. 1975/1976
  10. 1976/1977
  11. 1978/1979
  12. 1979/1980
  13. 1981/1982
  14. 1982/1983
  15. 1983/1984
  16. 1985/1986
  17. 1987/1988
  18. 1989/1990
  19. 2019/2020
  20. 2024/2025

Liga Champions
Enam kali

1976/77 3-1 vs Borussia Mönchengladbach (Roma)
1977/78 1-0 vs Club Brugge (London)
1980/81 1-0 vs Real Madrid (Paris)
1983/84 1-1 (4-2 in penalty shootout) vs. AS Roma (Roma)
2004/05 3-3 (3-2 in penalty shootout) vs. AC Milan (Istanbul)
2018/19 2-0 vs Tottenham Hotspur (Madrid)

Baca juga: 20 fakta menarik dalam gelar ke-20 Liverpool di Liga Inggris

Piala UEFA
Tiga kali

1972/73, 1975/76, 2000/01

Piala Super Eropa
Empat kali

1977, 2001, 2005, 2019

Piala FA
Delapan kali

1964/65, 1973/74, 1985/86, 1988/89, 1991/92, 2000/01, 2005/06, 2021/22

Piala EFL/Piala Carling
10 kali

1980/81, 1981/82, 1982/83, 1983/84, 1994/95, 2000/01, 2002/03, 2011/12, 2021/22, 2023/24

Community Shield
16 Kali

1906, 1964+, 1965+, 1966, 1974, 1976, 1977+, 1979, 1980, 1982, 1986+, 1988, 1989, 1990+, 2001, 2006

Liverpool juga menyamai rekor Manchester United sebagai tim dengan gelar juara terbanyak di Liga Inggris setelah menjadi yang terbaik di kompetisi tersebut pada musim ini. Kini, baik Liverpool maupun MU sudah meraih 20 kali gelar di kompetisi tertinggi sepak bola Inggris tersebut.

Baca juga: Liverpool konfirmasi lakukan parade juara Liga Inggris pada 26 Mei

Baca juga: Liverpool juara Liga Inggris 2024-2025

Pewarta: Raihan Fadilah
Editor: Suryanto
Copyright © ANTARA 2025

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

platform mahjong ways 2 rekomendasi playerakun vip mahjong wins 3 plus auto spinscatter hitam mahjong wins bonuskak jes sukseskan mahjongmahjong gachor bawa kemenanganmahjong lebih gampang cuanmahjong banyak trik khususmahjong bawa berkahmahjong rtp gachormahjong tebar jackpot maksimalpola mahjong scatter hitamlink gacor mahjong wayspola mahjong wins 2 terbarulangkah mudah mahjong wins bonus banyak scatterlink mahjong ways banjir wild tiap haripola gachor mahjong mbak ani menangbocoran mahjong akuratmenang telak mahjong waysbocoran mahjong wins mantan orang dalamkombo mahjong wins 2 plus danalink rahasia mahjong max wins